Syakyakirti, S.E., M.M., M.H telah ditunjuk menjadi pelaksana tugas Direktur Perumda Air Minum Tirta Kepri berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Kepulauan Riau nomor 952 tahun 2023 tanggal 28 Agustus 2023 menggantikan Mamat, S.Sos yang telah meninggal dunia pada 23 Agustus 2023 yang lalu. Hari ini, untuk pertama kalinya Syakyakirti datang ke kantor Perumda Air Minum Tirta Kepri, Jl. MT. Haryono, Kota…